POLISI RW 06 KELURAHAN SEKEJATI POLSEK BUAH BATU AKTIF HADIRI KEGIATAN RW

Bandung __ Ipda Deden Waliman selaku Polisi RW 06 Kel. Sekejati Kec Buah Batu pada hari Jumat tanggal 19 Mei 2023 sekitar pukul 16.30 Wib sampai dengan selesai, bertempat di Kantor RW 06 Jl. Uranus Utama Komplek Margahayu Raya Bandung telah menghadiri Sosialisasi Kang Pisman. Jumat ( 19-05-2023)

Adapun maksud dan tujuan kegiatan tersebut sebagai bentuk kepedulian dalam rangka sosialisasi Kang Pisman (Kurangi, Pisahkan, Manfaatkan ) sampah dengan Narasumber, Camat Buah Batu Bpk. Edi Juhendi, SI.p, MM untuk mengurangi penumpukan sampah dengan memilah sampah karena Kota Bandung darurat pembuangan sampah, karena TPA sari Mukti truk-truk masih antri sekitar 2 hari baru samp bisa terbuang.

Bacaan Lainnya

Kegiatan ini dihadiri oleh Camat Buah Batu EDI JUHENDI SIP MM, POLISI RW 06 IPDA DEDEN WALIMAN, Lurah Sekejati Drs. Suparno, Kasi Ekbang Kec.Bubat, Ketua RW 06 Sekejati H. Dody, Para ketua RT 1 sampai dengan 12 wilayah RW 06 Sekejati, Serta Tokoh Masyarakat RW 06 Sekejati, Warga RW 06 Sekejati. Kegiatan Sosialisasi kang Pisman ini dihadiri Sekitar ± 30 (tiga puluh)

Kapolrestabes Bandung Kombes Pol Budi Sartono S.I.K.,M.H., M.Han melalui Kapolsek Buah Batu Kompol Rizal Jatnika .S.E. menyatakan kegiatan POLISI RW ini merupakan program Kapolri yang merupakan anggota Polri sebagai Polisi RW merupakan ujung tombak kedekatan Polri dengan Masyarakat dan agar aspirasi Masyarakat dapat terserap cepat dan langsung. ungkap Kapolsek

Pos terkait

banner 468x60

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *