Brimob Peduli Masyarakat, Detasemen Gegana Beserta Bhayangkari Jabar Berbagi Takjil

Sumedang – Detasemen Gegana Polda Jabar Dpp. Wadanden Gegana Kompol. Dedi Gunadi beserta Bhayangkari Ranting Detasemen Gegana Satbrimob Daerah Jawa Barat membagikan takjil Gratis kepada masyarakat yang melintas di jalan sayang Cikeruh Jatinangor Sumedang (11/4/2023)

Dipmpin langsung oleh Wadanden Gegana Polda Jabar didampingi Para Pengurus Bhayangkari Ranting Den Gegana pengurus dan sejumlah anggota Detasemen Gegana.
Kegiatan dilaksanakan pada sore hari menjelang waktu berbuka puasa.

Bacaan Lainnya

“tentunya dari kegiatan ini dapat sedikit berbagi kebaikan dibulan yang penuh berkah ini, kepada masyarakat pengguna jalan yang melintas, semoga dengan kegiatan ini dapat membantu para pengguna jalan yang hendak berbuka puasa” ujar Dedi.

Kegiatan ini mendapat apresiasi dan antusias dari para pengguna jalan dan masyarakat sekitar. Hal ini terbukti dengan dalam kurun waktu kurang dari satu jam seluruh takjil telah habis.

“alhamdulilah kebetulan kami sedang dalam perjalanan pulang menuju rumah d majalaya, ada pembagian takjil dari anggota Brimob dan ibu ibu Bhayangkari sehingga kami merasa terbantu ketika waktu berbuka puasa tiba” ujar putri salah seorang warga yang melintas.

Pos terkait

banner 468x60

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *